INIBENGKULU.com - Beragam cara dan teknik orang dalam menjaga stamina dan kesehatan tubuh mereka. Tapi tahu tidak! manfaat konsumsi bawang putih mentah?
Selain terkenal sebagai rempah, bawang putih pun ternyata sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh yang belum diketahui banyak orang.
Baca Juga: Menelusuri Perjalanan Haji (Bagian 37) ‘Menjaga Haji Mabrur’
Tumbuhan alami jenis umbi ini sudah dikenal di belahan dunia termasuk di Indonesia. Sejarah bawang puting berasal dari Asia Selatan dan Asia Tengah.
Tak hanya untuk masak-memasak, bawang putih juga mengandung banyak manfaat untuk kesehatan.
Baca Juga: Gempa 5,8 SR Goyang Bengkulu
Bahkan, dilansir dari hello sehat, ada banyak manfaat yang bisa didapat dengan mengkonsumsi langsung bawang putih mentah.
Berikut ini adalah manfaat mengkonsumsi bawang putih mentah untuk kesehatan:
Baca Juga: Cara Jitu Putihkan Selangkangan Hitam! Ini Tips dan Caranya
1. Turunkan Kolesterol
Mengonsumsi bawang putih mentah bisa menurunkan kolesterol hingga 10-13 persen untuk orang yang punya kolesterol tinggi.
Hal ini dilakukan dengan rutin memakan 3 gram bawang putih selama 90 hari.
Baca Juga: Ini Tips Cara Diet Tanpa Olahraga
2.Atasi Rambut Rontok